Perkembangan Rata-rata Bulanan Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat

Bagaimana perkembangan kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat dari masa ke masa?

Data berikut menunjukkan perkembangan rata-rata bulanan kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat untuk periode 1967-2020. Data diambil dari Bank Indonesia via CEIC 

Gambar 1. Perkembangan Rata-rata Bulanan Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat, 1967-2020

Gambar 2. Perkembangan Rata-rata Bulanan Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat, 1993-2014

Terlihat perubahan kurva yang sangat dramatis pada sekitar tahun 1997 hingga tahun 2000. 

Gambar 3. Perkembangan Rata-rata Bulanan Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat, 1997-2000

Perkembangan kurs untuk setiap tahun sebagai berikut:

Gambar 4. Perkembangan Rata-rata Bulanan Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat, 1997

Gambar 5. Perkembangan Rata-rata Bulanan Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat, 1998

Gambar 6. Perkembangan Rata-rata Bulanan Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat, 1999

Gambar 7. Perkembangan Rata-rata Bulanan Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat, 2000

Penggunaan data rata-rata bulanan menyebabkan grafik di atas tampak mulus. Hal yang berbeda jika data yang dipakai adalah data harian dimana grafik yang dihasilkan akan lebih kasar. 

(Thomas Soseco)


Popular posts from this blog

Skewness dan Kurtosis

Piramida Distribusi Kekayaan Masyarakat Indonesia

IFLS: Mencari Variabel

Peta Kemiskinan Kabupaten Malang

KKN di Desa Penari

Tantangan bagi GoPay dan Dompet Digital Lain